Cegah Korupsi, Menhub Minta KPK Dampingi Proyek LRT dan MRT

Jakarta- Kementerian Perhuhungan minta Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) melakukan pengawasan pencegahan tindak pidana korupsi mega proyek kereta ringan/Light Rail Transit (LRT) dan Mass Rapid Transit (MRT).

Ketua KPK Agus Rahardjo di Jakarta, mengatakan baru saja baru saja menerima permintaan langsung dari Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi yang datang ke Gedung KPK pada Senin (13/3) siang. Menhub meminta KPK membantu mengawasi mega proyek di Kemenhub mengingat nilainya yang sangat besar, dan memiliki potensi Tipikor oleh