KEMENKUMHAM

Ditemukan 60 berita dengan topik kemenkumham

Bantu Pegawai Terdampak Erupsi Gunung Ruang, Pipas Sulut Salurkan Bantuan

Jakarta - Paguyuban Ibu-Ibu Pemasyarakatan (Pipas) Sulawesi Utara (Sulut), menyalurkan bantuan untuk pegawai dan keluarga Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas III Tagulandang yang terdampak erupsi ...

KPK Eksekusi Hukuman Etik Mantan Karutan AF

Jakarta - Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) mengeksekusi putusan hukuman etik Dewan Pengawas (Dewas) atas nama Achmad Fauzi (AF) selaku eks Kepala Rutan (Karutan), terkait pelanggaran internal di ...

Optimalisasi Penerapan Pidana Bersyarat, Kemenko Polhukam Gelar Workshop Program Piloting

Bali – Kementerian Koordinator Bidang Politik, Hukum, dan Keamanan (Kemneko Polhukam) melalui Kedeputian Bidang Koordinator Hukum dan HAM hadiri kegiatan Workshop For The Pilot Training ...

KPK Eksekusi Dua Terpidana Korupsi Perumda Benuo Taka ke Rutan Klas IIA Samarinda

Jakarta - Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) melaksanakan eksekusi pidana badan dengan dua terpidana, yaitu mantan Direktur Utama (Dirut) Perusahaan Umum Daerah (Perumda) Benuo Taka Energi, Penajam ...

BRIN Dampingi BRIDA Perkuat Ekosistem Riset

Jakarta - Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN) mendampingi ratusan Badan Riset dan Inovasi Daerah atau Badan Perencanaan Pembangunan, Riset dan Inovasi Daerah (BRIDA/BAPPERIDA)  untuk penguatan ...

Penanganan Etnis Rohingya Tetap Memperhatikan Kepentingan Nasional

Jakarta - Kementerian Hukum dan HAM (Kemenkumham) Aceh menyatakan, penanganan pengungsi etnis Rohingya di sejumlah tempat di provinsi ujung barat Indonesia tersebut harus tetap memperhatikan ...

KPK Cegah Satu Pihak, Terkait TPPU Sekma Hasbi Hasan

Jakarta - Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) mencegah satu orang pihak swasta yaitu Windy Yunita Bastari Usman atau dikenal Windy Idol bepergian keluar negeri. Pencegahan diduga ada keterkaitan ...

KPK Geledah Dua Lokasi Terkait Korupsi Pengadaan Lahan Jalan Tol Trans Sumatra

Jakarta - Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) melakukan penggeledahan di dua lokasi terkait penyidikan kasus dugaan korupsi pengadaan lahan di sekitar jalan Tol Trans Sumatra (JTSS). “Tim Penyidik ...

KPK Lakukan Pencegahan Tiga orang Terkait Kasus Korupsi di PLN

Jakarta – Komisi Pemberantasan Kosupsi (KPK) melakukan pencegahan terhadap tiga orang untuk bepergian ke luar negeri terkait penyidikan baru dugaan kasus korupsi yang terjadi di PT PLN (Persero). ...

KPK Cegah Satu Pihak Swasta Terkait Dugaan TPPU Tersangka SYL

Jakarta – Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) mengajukan status cegah ke luar negeri terhadap seorang pengusaha. Pencegahan itu dalam rangka penyidikan kasus dugaan tindak pidana pencucian uang ...