Fenomena Korupsi Keluarga Meningkat, KPK Gelar Bimtek di Minahasa Selatan

Jakarta - Fenomena kasus tindak pidana korupsi telah memasuki ruang kehidupan di dalam keluarga. Tidak hanya sekadar percakapan di meja makan saja namun telah menjadi perilaku korupsi bersama-sama antara orang tua dengan anak-anaknya.

Hal itu dijelaskan Koordinator Program Bimbingan Teknis Keluarga Berintegritas Direktorat Peran Serta Masyarakat, Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Firlana Ismayadin, dalam keterangan tertulis yang diterima InfoPublik, Senin (26/6/2023).

Fiirlana menjelaskan banyak sebab mengapa saat