2 Oknum Pengurus LSM di Kepahiang Kena OTT Terkait Dugaan Kasus Pungli

Jakarta- Tim Intelijen dan Tim Pidana Khusus Kejaksaan Negeri Kepahiang, Bengkulu melakukan Operasi Tangkap Tangan (OTT) dua orang dari LSM DPC Badan Peneliti Aset Negara (BPAN) Lembaga Aliansi Indonesia (LAI) terkait dugaan kasus pungutan liar (pungli) terhadap beberapa kepala desa.

Kapuspenkum Kejagung Mukri menjekaskan, dalam OTT tersebut, kedua oknum pengurus LSM itu diketahui menjabat sebagai Ketua LSM DPC BPAN LAI berinisial S dan Kepala Divisi Advokasi dan Hukum LSM BPAN LAI berinisial CS.

"Jaksa Penyidik Kejari