PUPR Beli 10 Ribu Ton Karet Petani Terdampak Covid-19

Jakarta - Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) menyiapkan anggaran sebesar Rp100 miliar untuk membeli 10 ribu ton karet langsung dari petani karet yang terdampak Coronavirus Disease 2019 (Covid-19).

Menteri PUPR Basuki Hadimuljono menjelaskan, pembelian aspal karet tersebut sebagai mitigasi dampak Covid-19 yang menyebabkan produksi karet sulit diserap oleh pasar karena aktivitas ekonomi yang terhenti. Nantinya karet yang di beli akan dijadikan campuran aspal untuk pembangunan infrastruktur jalan.

Mekanisme