Mendag: Operasional Perdagangan Tingkatkan Pertumbuhan Ekonomi

Jakarta,  InfoPublik -  Mendag Agus  Suparmanto mengatakan pembukaan aktivitas perdagangan ini dilakukan karena pandemi Covid-19 telah berdampak ke berbagai aspek kehidupan. Di sektor ekonomi, wabah Covid-19 telah menghentikan sebagian besar aktivitas ekonomi.

Pertumbuhan ekonomi Indonesia 2020 juga diprediksi melambat. Sebelum Covid-19 pertumbuhan ekonomi Indonesia diproyeksikansebesar 5,3 persen, dan angka ini menurun menjadi 2,3 persen setelah adanya Covid-19. Tidak hanya itu, investasi turut terhambat dan ekspor-impor