Buat KTP DKI Tidak Perlu Rekomendasi RT/RW Lagi

Jakarta - Prosedur pembuatan KTP warga DKI Jakarta semakin mudah, sebab Pemprov DKI  memangkas rekomendasi dari pengurus RT/RW, sehingga warga bisa langsung ke Pelayanan Terpadu Satu Pintu (PTSP) di kelurahan.

“Sekarang kalau Anda mau nyambung KTP asal terdapat di e-KTP semua data, nggak perlu lagi rekomendasi RT/RW. Kami potong semua,” kata Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama,  di Balai Kota DKI Jakarta, Senin (30/5).

Disebutkan, jika melalui RT/RW masih ada praktik pungli. Bahkan, sering