DPR dan Pemerintah Segera Bahas Penurunan Harga BBM

Jakarta- Melihat harga minyak dunia yang semakin rendah, yaitu berada di bawah US$30 perbarel, pemerintah perlu menyikapinya untuk menentukan harga bahan bakar minyak (BBM) dalam negeri.

“Karena itu, DPR bersama pemerintah akan membahas penurunan harga BBM. Melihat  asumsi makro dalam APBN yang terkait dengan harga BBM dalam negeri, kami berharap penetapan harga BBM secara berkala tidak terlalu lama siklusnya,” kata anggota Komisi VII DPR Daryatmo Mardiyanto di Jakarta, Senin (25/1).

Menurutnya, harga BBM