Pemilu 2024 Lebih Tepat Gunakan Sistem Proporsional Terbuka

Jakarta  - Pengamat politik Universitas Muhammadiyah Jember, Itok Wicaksono, mengatakan Pemilu 2024 lebih tepat menggunakan sistem proporsional terbuka, karena  penyelenggara pemilu maupun logistik sudah disiapkan mengarah ke proporsional terbuka."Secara teknis Pemilu 2024 memang sudah dirancang untuk sistem proporsional terbuka, dan semua penyelenggara pemilu sudah berbenah diri untuk bekerja lebih baik," kata Itok melalui keterangan tertulisnya,  Jumat (6/1/2023).Dalam sistem proporsional terbuka yang diterapkan di Indonesia sejak 2009,