Tangkal Penyebaran Virus Corona, China Musnahkan Uang Tunai

The Straits Times

JAKARTA, - Bank Central China berencana memusnahkan uang tunai yang diduga memiliki potensi terkena infeksi virus corona. Upaya tersebut dilakukan demi menangkal penyebaran virus yang bernama Covid-19 itu.

Dilansir dari CNNBusiness, benda mati memang tidak bisa menjadi media penularan virus corona. Namun, orang yang terjangkit bisa menularkan lewat cairan ketika memegang barang mati seperti dari ludah, keringat dan lainnya.

WHO menyebutkan

Mungkin Anda Suka