Digaji Rp 20 Juta Jadi Menteri, Tjahjo: Gaji di DPR Rp 267 Juta

Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (Menpan-RB) Tjahjo Kumolo/Foto: Ari Saputra
Jakarta -

Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (Menpan-RB) Tjahjo Kumolo buka-bukaan soal gaji yang dia dapatkan. Menurutnya paling tinggi gaji yang didapatkan waktu menjadi anggota DPR RI yang per bulannya bisa mencapai Rp 267 juta.

Awalnya, Tjahjo mengaku beruntung telah menjadi anggota DPR RI selama 6 periode. Saat pertama kali menjadi anggota DPR RI di tahun 1986 gajinya sebesar Rp 980.000 per bulan.

"Saya saja lah, orang yang

Mungkin Anda Suka