Harga Anjlok, ASN Jateng Diminta Borong Sayur Petani Agar Tak Merugi

Foto dok/SINDOnews
SEMARANG - Para petani sayur di Jawa Tengah mengeluhkan anjloknya harga berbagai komoditas sayuran di pasaran. Padahal, saat ini banyak petani yang sedang memasuki musim panen. Di Magelang, harga kol di pasaran, saat ini hanya laku Rp500 perkilogram.

Padahal biasanya, kol dibanderol seharga Rp2000 perkilonya. Selain itu, tomat yang biasanya Rp4000, kini hanya laku Rp500