BPBD Kaji Cepat Dampak Angin Kencang di Serang

Jakarta - Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Serang, Banten, melakukan kaji cepat dampak angin kencang di wilayah tersebut yang terjadi, Minggu (15/5).

"Hasil pendataan sementara, sebanyak 34 KK dan 3 unit fasilitas pendidikan terdampak," kata Plt. Kepala Pusat Data, Informasi dan Komunikasi Kebencanaan BNPB, Abdul Muhari, melalui keterangan yang diterima InfoPublik, Senin (16/5/2022).

Sebanyak 34 rumah rusak ada di dua desa, yakni Desa Sukatani dan Desa Leuwi Limus di Kecamatan Cikande.

Sebagai