Lantik 34 Tenaga Sensor, Ketua LSF Tekankan Kerja Keras dan Kerja Cerdas

Ketua LSF, Kemendikbudristek, Rommy Fibri Hardiyanto, melantik 34 tenaga sensor periode tahun 2024 - 2028 di Aula Gedung D, Kemendikbudristek, Jakarta, Kamis (22/2)/Foto: dok. Kemendikbudristek.

Jakarta - Ketua Lembaga Sensor Film (LSF), Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemendikbudristek), Rommy Fibri Hardiyanto, melantik 34 tenaga sensor periode tahun 2024 - 2028 di Aula Gedung D, Kemendikbudristek, Jakarta, Kamis (22/2/2024).

Rommy menyampaikan ucapan selamat dan mengharapkan agar para tenaga sensor yang baru dilantik dapat menjalankan tugas dengan sebaik-baiknya. “Atas nama LSF, saya mengucapkan selamat telah dilantik menjadi tenaga sensor dan selamat bergabung di LSF. Anda semua harus bekerja