Lantik Pejabat, Mendikbudristek Tekankan Transformasi Sistem Pendidikan Indonesia

Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Kebudayaan (Mendikbudristek), Nadiem Anwar Makarim, melantik dua pejabat di lingkungan Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemendikbudristek) (Foto: Dok Kemendikbudristek)

Jakarta – Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Kebudayaan (Mendikbudristek), Nadiem Anwar Makarim, melantik dua pejabat di lingkungan Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemendikbudristek) yang terdiri dari satu orang pejabat pimpinan tinggi madya, dan satu orang pejabat pimpinan tinggi pratama.

Mendikbudristek menekankan, pelantikan ini berkaitan erat dengan upaya mentransformasi sistem pendidikan Indonesia dengan terobosan Merdeka Belajar. “Memasuki tahun kelima dari gerakan Merdeka Belajar, kita