Pemerintah Berkomitmen Terus Kembangkan Wisata Air di Danau Toba

kiri-kanan: Direktur Olahraga Balap Air IMI/Aquabike Indonesia, Randi Wibawa, Deputi Bidang Koordinasi Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Kemenkomarves, Odo R. Manuhutu, Direktur Informasi Komunikasi Perekonomian dan Maritim Kominfo Septriana Tangkary, dan Direktur Pemasaran dan Program Pariwisata InJourney, Maya Watono dalam konferensi pers Media Center F1 Powerboat 2024 (Amiri Yandi/InfoPublik)

Balige – Pengembangan wisata air dikawasan Danau Toba, Provinsi Sumatra Utara menjadi komitmen pemerintah yang akan terus dilakukan hingga 15 tahun ke depan sebagai upaya meningkatkan kunjungan wisatawan lokal maupun luar negeri ke Destinasi Wasata Super Prioritas itu.

“Pesan yang ingin kita sampaikan adalah koordinasi terhadap pelaksanaannya dan Komitmen dari pemerintah untuk menyelenggarakan kegiatan ini di masa 10-15 tahun karena itu kegiatan ini harus berjalan baik,” ujar Deputi Bidang Koordinasi Pariwisata dan Ekonomi