Utang Luar Negeri Indonesia Februari 2024 Terkendali

Petugas menghitung uang tunai milik nasabah yang melakukan penyetoran ke rekening di Bank Syariah Indonesia (BSI) Kantor Cabang Banda Aceh, Aceh, Selasa (16/4/2024).Aktivitas layanan perbankan kembali normal sesuai jam operasional seperti biasa usai menerapkan layanan terbatas selama libur dan cuti bersama Hari Raya Idul Fitri 1445 H. ANTARA FOTO/Khalis Surry/Spt.

Jakarta - Utang Luar Negeri (ULN) Indonesia pada Februari 2024 tetap terkendali. Posisi ULN Indonesia pada Februari 2024 tercatat sebesar 407,3 miliar dolar AS, atau tumbuh 1,4 persen (yoy), meningkat dibandingkan dengan posisi bulan sebelumnya yang tumbuh 0,2 persen (yoy).

Peningkatan tersebut terutama bersumber dari sektor publik, baik pemerintah maupun bank sentral. Perkembangan posisi ULN juga dipengaruhi oleh faktor pelemahan mata uang dolar AS terhadap beberapa mata uang global, termasuk Rupiah.

Hal tersebut