Industri Jadi Motor Pertumbuhan Ekonomi

Jakarta,InfoPublik - Menteri Perindustrian Saleh Husin mengungkapkan sasaran pembangunan industri, diantaranya meningkatkan pertumbuhan industri pengolahan non migas sebesar 8,4 persen pada tahun 2019, meningkatkan kontribusi industri pengolahan non migas terhadap PDB sebesar 19,4 persen pada 2019, dan meningkatkan penyerapan tenaga kerja di sektor industri sebesar 17,8 juta orang pada 2019.

Kebijakan pengembangan industri nasional pada peningkatan nilai tambah sumber daya alam pada industri hulu berbasis agro, mineral, serta