BRIN Gandeng HBS Jerman Atasi Nasionalisme Keagamaan di Asia Tenggara

Kerja Sama BRIN dengan HBS di Jakarta/Foto: Humas BRIN

Jakarta - Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN) menjalin kerja sama dengan Heinrich Böll Stiftung (HBS) yaitu yayasan dari Jerman yang memiliki keterkaitan terhadap perkembangan sosio-politik dan ekonomi Asia Tenggara, guna mengatasi masalah nasionalisme keagamaan di sejumlah negara.

Puncak kerja sama antarkedua adalah dengan dilaksanakannya workshop bertemakan "Nasionalisme Keagamaan dan Agama dalam Politik di Asia Tenggara Religious (Nationalism and Religion in Politics in Southeast Asia)," pada Kamis (29/2/2024) hingga Jumat