Generasi Millenial Harus Bijak Bermedsos

Yogyakarta - Generasi millenial yang lahir sebagai digital native diharapkan menggunakan  media sosial secara benar dalam hal penyebaran informasi, yakni bersifat mencerahkan, mendidik dan mencerahkan kepada publik. 

Informasi  share  harus mengandung unsur positif dalam membangun kebersamaan dalam bingkai kebhinekaan Negara Kesatuan RI. 

Demikian sambutan Dirjen Informasi dan Komunikasi Publik (IKP)  Kemkominfo Rosarita Niken Widiastuti yg disampaikan oleh Plt Direktur Layanan Informasi