Kemendikbudristek Dorong Inovasi SMK PK Bisa Diserap Pasar

Jakarta – Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi (Kemendikbudristek) mendorong agar hasil  inovasi Sekolah Menengah Kejuruan Pusat Unggulan (SMK PK) bisa diserap oleh pasar.

“SMK PK  harus dapat berinovasi pada bidangnya masing-masing, dan hasilnya  dapat diserap oleh pasar,” papar Direktur Jenderal Pendidikan Vokasi, Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi (Kemendikbudristek), Wikan Sakarinto, pada acara daring di Jakarta, Selasa (31/5/2022).

Dirjen Wikan menyebutkan, SMK PK jurusan