Penampungan Sementara Pedagang Korban Kebakaran Pasar Cempaka Putih Segera Dibangun

Pedagang mengevakuasi barang dagangannya saat terjadi kebakaran di Pasar Cempaka Putih, Jakarta, Kamis (24/9/2020). Kurang lebih 20 unit mobil pemadam kebakaran dikerahkan untuk memadamkan api, sedangkan penyebab kebakaran masih dalam penyelidikan pihak yang berwenang.

JAKARTA, KOMPAS.com - Perumda Pasar Jaya akan segera membangun penampungan sementara bagi pedagang Pasar Cempaka Putih Jalan Cempaka Putih Barat, Kecamatan Cempaka Putih, Jakarta Pusat yang menjadi korban kebakaran.

Wakil Wali Kota Jakarta Pusat Irwandi menuturkan, penampungan tersebut akan mulai dibangun dalam dua minggu ini.

"Untuk yang perumda (penampungan) mungkin dua minggu ini sudah

Mungkin Anda Suka