Hari Ini, China Buka Kembali Wisata Kota Terlarang

Kota Terlarang di China yang sempat ditutup untuk wisatawan karena wabah COVID-19. Foto/Dok World Atlas
JAKARTA- Hari ini, 1 Mei 2020, Pemerintah China secara resmi membuka kembali sebagian wisata Kota Terlarang untuk wisatawan.Namun bagi mereka yang ingin mengunjungi tempat itu perlu melakukan reservasi secara daring terlebih dahulu, dan jumlah pengunjung harian pun dibatasi hanya 5.000 wisatawan.

Wisatawan juga harus membawa kartu identitas dan "kode kesehatan" pribadi, yang dapat diterapkan melalui aplikasi kesehatan setempat, sebelum memasuki kompleks wisata Kota Terlarang. Mereka yang kedapatan memiliki suhu tubuh lebih dari 37,3

Mungkin Anda Suka